Selamat Datang di smpnsatujarai.blogspot.com

PTK

               Pendidik atau di Indonesia lebih dikenal dengan pengajar, adalah tenaga kependidikan yang berpartisipasi dalam menyelenggarakan pendidikan dengan tugas khusus sebagai profesi pendidik. Pendidik mempunyai sebutan lain sesuai kekhususannya antara lain Guru,Dosen,Konselor dll.
           Tenaga Kependidikan adalah anggota masyarakat yang mengabdikan diri dan diangkat untuk menunjang Penyelenggaraan Pendidikan. Yang termasuk ke dalam Tenaga Kependidikan Antara lain Tata Usaha,Tata Usaha adalah Tenaga Kependidikan yang bertugas dalam bidang administrasi instansi tersebut. Bidang administrasi yang dikelola diantaranya :
  • Administrasi surat menyurat dan pengarsipan
  • Administrasi Kepegawaian
  • Administrasi Peserta Didik
  • Administrasi Keuangan
  • Administrasi Inventaris dan lain-lain.

Untuk melihat daftar nama PTK di SMPN 1 Jarai dengan lengkap
Silahkan Klik Tombol di bawah ini
PTK Tahun Pelajaran 2014/2015


Untuk melihat daftar nama PTK di SMPN 1 Jarai dengan lengkap
Silahkan Klik Tombol di bawah ini
PTK Tahun Pelajaran 2015/2016